Beranda / Artikel / Cacar Air
Cacar Air

Cacar Air

Kesehatan Ibu dan Anak
Selasa, 07 April 2015

Cacar air (varisela) adalah infeksi yang disebabkan oleh virusVaricella zooster. Bagi kebanyakan orang, cacar air  adalah penyakit yang ringan dan tidak berbahaya, namun sangat menular kepada mereka yang belum pernah terkena dan belum mendapat vaksinasi cacar air. Penularan bisa melalui droplet (partikel air kecil) yang keluar saat penderita batuk atau bersin, atau melalui cairan pada gelembung yang menempel pada mainan anak atau tangan orang dewasa yang terpapar anak yang sedang menderita cacar air. Itu sebabnya, bila ada satu anggota keluarga terkena cacar air, biasanya menular pada anggota keluarga yang lain yang belum terkena atau mendapat vaksinasi cacar air.

Klik next untuk mengetahui gejala cacar air

 

Apabila ingin mengetahui lebih lanjut terkait artikel ini, silakan konsultasikan dengan dokter online kami via livechat. Dapatkan update artikel kesehatan dari UDoctor dengan mendaftar sebagai member.
ARTIKEL TERKAIT
Kesehatan Ibu dan Anak, dr. tiwi

Ruam Popok

Sebagian besar bayi pernah mengalami gangguan ini. Gejalanya, kulit di...

Kesehatan Ibu dan Anak, dr. tiwi, Video Kesehatan

ASI Adalah Investasi Anak

ASI adalah makanan terbaik untuk Bayi di 6 bulan usia kelahiran mereka...

Kesehatan Ibu dan Anak, dr. tiwi

Siasat Anak Suka Sayur

Tak suka sayur atau buah adalah masalah banyak anak di berbagai belaha...

Kesehatan Ibu dan Anak, Gigi & Mulut, dr. tiwi

Pertumbuhan Gigi Bayi

Kebanyakan bayi akan melewati masa tumbuh giginya dengan mulus. Diawal...

BERIKAN KOMENTAR ANDA

Belum ada komentar




E

XPERIENCE

Health Meter


Cek Gejala Kesehatan


Sharing Pengalaman


Personal Healthcare

KATEGORI

Bergabunglah Dengan Kami

Dapatkan informasi kesehatan dan tips hidup sehat terkini